Rabu, 15 Oktober 2014

We Love UMM






UMM merupakan perguruan tinggi swasta di bawah Persyarikatan Muhammadiyah. beridiri tahun 1964. kampus ini dikenal dengan sebutan kampus putih. Area paling luas kampus ini terletak di kota malang, jawa timur. kampus umm dibagi menjadi 3 tempat Kampus 1 terletak di jl. bandung 1 kampus 2 terletak di jalan bendungan sutami dan kampus 3 terletak di jl raya tlogomas dan di kampus 3 ini lah yang paling terbesar.

 Kampus UMM sudah terkenal di seluruh indonesia dengan Akreditasi A dan kampus terbesar Swasta di Asia tenggara, dan mampu mengalahkan perguruan tinggi negeri lainnya. Kampus 3 umm terdapat danau yang luas dan gedung tinggi megah, dengan fasilitas unit bisnis gedung pertunjukan Dome UMM, UMM Farm, SPBU UMM, Bengkel Montor UMM, RS UMM, serta pembangkit listrik pembangkit Tenaga mikro hidro. dan Masjid UMM megah.

Sumber : http://www.umm.ac.id/id/page/010401/kampus.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar